Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022

PENDEKATAN INQUIRI TERDIFERENSIASI DAN METODE DEMONSTRASI TERKONTEKTUAL UNTUK MENULIS PARAGRAF NARATIF

Gambar
PENDEKATAN INQUIRI TERDIFERENSIASI DAN METODE DEMONSTRASI TERKONTEKTUAL UNTUK MENULIS PARAGRAF NARATIF https://www.youtube.com/watch?v=F-nkSilcotM By Erdin, S.Pd. Assalamualaikum warrahmatullahi wabarrakaatuh. Salam bahagia bagi guru – guru hebat. Semoga rahmat allah senantiasa tercurah untuk kita semua dan sholawat untuk baginda Muhammad rasulullah. Bapak/Ibu guru hebat, pembaca yang budiman. Mengajarkan mata pelajaran Bahasa Indonesia terkadang terasa sulit. Apalagi kalua yang kita ajarkan pada siswa kelas empat dengan usia 10 tahun. Dimana anak – anak tersebut masih berada pada tahap operasional konkrit, yaitu dalam bernalarnya memecahkan masalah bersifat konkrit atau actual. Menurut saya melatih anak – anak pada usia ini menulis yang baik dan benar sebenarnya sangat mudah. Yaitu dengan pendekatan inquiri terdiferensiasi dan metode demonstrasi terkontekstual. Bagaimana caranya ? yuk kita simak hasil refleksi berikut ini. Hari ini saya mengajarkan mata pelajaran Bahasa Indonesia de...

CARA MENGAJARKAN SISWA DALAM MENULIS PARAGRAF PROSEDUR DAN NARATIF

Gambar
 CARA MENGAJARKAN SISWA DALAM MENULIS PARAGRAF PROSEDUR DAN NARATIF Salam Bahagia untuk pembaca yang budiman. Rasanya gemasin juga ya..., tatkala kita mengajarkan menulis kepada anak didik kita. Apalagi yang kita ajarkan itu berada pada usia 10 tahun. Pada usia ini menurut Piaget berada pada tahap operasional konkrit. Pada tahap ini siswa belajar dengan penalaran yang bersifat konkrit (Aktual).  Para pembaca yang budiman. bagaimana caranya kita mengajarkan menulis paragraf prosedural dan naratif kepada usia yang berada pada tahap operasional konkrit ini ? Yuk kita simak langkah - langkahnya berikut ini.  1. Menulis paragraf prosedur      Cara mengajarkan anak untuk menuliskan paragraf/teks prosedur adalah dengan menggunakan pendekatan inquiri terdiferensiasi. langkah - langkah yang digunakan adalah sebagai berikut :  - bagilah kelompok siswa sesuai kebutuhan  - berilah kepada kelompok untuk memilih permainan tradisional yang mereka inginkan - mint...